BUDAYAKAN TERTIB PAJAK

Tax Center Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) bekerja-sama dengan Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jawa Timur 2 menyelenggarakan “Pojok Pajak Bayarnya E-Billing Lapornya E-Filing” yang dimana acara tersebut masyarakat yang sedang berjalan – jalan di mall bisa sekaligus melaporkan SPT pribadi.
Para relawan pajak Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) selain membantu dalam pelaporan SPT pribadi di Kantor Pelayanan Pajak (KPP). Pada tanggal 28 – 30 Maret 2019 sebanyak 12 orang relawan ditunjuk untuk membantu pelaporan SPT di Lippo Plaza.
Selain menyasar masyarakat umum, acara tersebut juga dilaksanakan untuk mengingatkan masyarakat kesadaran wajib pajak untuk lapor pajak lebih awal. Dr. Nyoman yang menjabat Kabid P2 Humas Kanwil DJP Jatim 2 itu berharap mahasiswa Umsida ini dapat membantu pegawai pajak dalam membantu masyarakat melaporkan pajaknya dan menjadi generasi yang malu jika tidak membayar pajak. Senada dengan itu, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Umsida Sigit Hermawan juga berharap bahwa generasi sekarang ini akan menjadi generasi sadar pajak. Sigit menambahkan bahwa kerja sama antara Tax Center Umsida dan Kanwil DJP Jatim 2 sudah terjalin bertahun-tahun. Ia berharap kerja sama ini akan semakin solid dan bermanfaat bagi semua pihak. Bahkan kerja sama ini tetap berjalan walaupun FEB telah berubah menjadi FBHIS (Fakultas Bisnis, Hukum, dan Ilmu Sosial) di bawah kepemimpinan Dekan baru yaitu Wisnu Panggah Setiyono. (En/My)

Berita Terkini

Menanam, Mendesain, Melukis, Gemastif Vol 1 Satukan Kampus dan Desa
January 11, 2026By
Tak Sekadar Viral, Ikom Umsida Dorong Generasi Muda Hadirkan Konten Digital Bernilai
January 8, 2026By
Pendampingan Transformasi Digital Koperasi Dinar Amanta, Dosen Umsida Dorong Layanan Lebih Cepat
January 4, 2026By
Pemimpin Perempuan Berdaya: Dekan FBHIS Umsida Sabet Outstanding GAD Partners Award
December 10, 2025By
Peran Hukum dalam Pemberantasan Korupsi: Umsida Datangkan Ahli
December 9, 2025By
Kurikulum Benchmarking: Kunjungan Universitas Kadiri ke Prodi Administrasi Publik Umsida
December 4, 2025By
FBHIS Umsida Perkuat Pemahaman Digitalisasi Perbankan Syariah lewat Kolaborasi Bersama Maybank Syariah
December 1, 2025By
Mahasiswa Ikom Umsida Segarkan Branding Perpustakaan SD MICA Lewat Konten Kreatif
November 30, 2025By

Prestasi

Krisna Punjabi: Pesona ke Arena Nasional, Buktikan Prestasi Melalui Karate
January 7, 2026By
Bangkit dari Kekosongan, Dwi Langen Widi Cahyono Menorehkan Prestasi di Arena Karate
January 6, 2026By
Zabrina Bawa Pulang Emas dan Perunggu di Batu Karate Challenge 2025, Buktikan Prestasi Tanpa Batas
January 5, 2026By
Naufal Rafi Putra Tembus Final Karate Challenge, Sabet Perak dan Masuk 10 Besar
January 3, 2026By
Tampil Percaya Diri di Ajang Provinsi, Mahasiswi Umsida Raih 2nd Runner Up Miss Jawa Timur 2025
January 2, 2026By
Adaptasi Aturan Baru Antar Windy Wulandari Raih Emas UPSCC III 2025
December 31, 2025By
Frans Mahasiswa Akuntansi Umsida Sabet Juara 2 Taekwondo KBPP Polri Jatim Cup 3
December 24, 2025By
Debut di Arena Taekwondo, Mahasiswi Semester 1 Umsida Ini Langsung Rebut Emas
December 23, 2025By