FBHIS UMSIDA Gelar Kerjasama Dengan BAWASLU Jawa Timur

FBHIS UMSIDA bekerjasama dengan BAWASLU Jawa Timur Mengadakan kegiatan penandatanganan MoA dan sosialisasi pengawasan partisipatif kelompok perempuan. Acara ini diselenggarakan pada hari Rabu, 11 Maret 2020 di Gedung Mini Theater Kampus 1 UMSIDA. Kegiatan ini dibuka dan disini oleh Ketua BAWASLU RI Dr. Ratna Dewi Pettalolo, SH., MH dan Ketua BAWASLU Jatim Moh. Amin, M.Pd., Rektor Universitas Muhammadiyah Sidoarjo Dr Hidayatullah, M.Si.

Dalam pernyataannya ketua BAWASLU JATIM Moh Amin, M.Pd menyatakan bahwa  “Tugas dan wewenang BAWASLU pertama adalah melakukan pencegahan yang kedua mengawasi tahapan-tahapan Pemilu ataupu PILKADA dan menindaklanjutinya, melakukan kesepakatan-kesepakatan agar kedepan antar UMSIDA dengan BAWASLU JATIM, BAWASLU Kabupaten Sidoarjo bersinergi dalam bentuk apapun dalam melakukan pengawasan khususunya ditahapan pengawasan PLKADA 2020 di Kab Sidoarjo , untuk itu kedepan tetap kami tetap membutuhkan kerjasama antara UMSIDA dengan lembaga BAWASLU di semua tingkatan untuk kegiatan pengawasan partisipatif seperti kegiatan yang kita lakukan saat ini”, dengan demikian harapannya dengan terselenggaranya kegiatan ini lembaga pendidikan juga mampu  turut andil dalam penyeleanggaraan pesta  demokrasi yang jujur, adil, langsung umum bebas, rahasia dan transparan.

Berita Terkini

The Dialectica 2026 Latih Debater Kritis Lewat Proyek Mahasiswa Ikom Umsida
January 12, 2026By
Menanam, Mendesain, Melukis, Gemastif Vol 1 Satukan Kampus dan Desa
January 11, 2026By
Cineverse Comfis 9 Hadirkan Semesta Film Mahasiswa Ikom Umsida
January 9, 2026By
Tak Sekadar Viral, Ikom Umsida Dorong Generasi Muda Hadirkan Konten Digital Bernilai
January 8, 2026By
Pendampingan Transformasi Digital Koperasi Dinar Amanta, Dosen Umsida Dorong Layanan Lebih Cepat
January 4, 2026By
Pemimpin Perempuan Berdaya: Dekan FBHIS Umsida Sabet Outstanding GAD Partners Award
December 10, 2025By
Peran Hukum dalam Pemberantasan Korupsi: Umsida Datangkan Ahli
December 9, 2025By
Kurikulum Benchmarking: Kunjungan Universitas Kadiri ke Prodi Administrasi Publik Umsida
December 4, 2025By

Prestasi

Krisna Punjabi: Pesona ke Arena Nasional, Buktikan Prestasi Melalui Karate
January 7, 2026By
Bangkit dari Kekosongan, Dwi Langen Widi Cahyono Menorehkan Prestasi di Arena Karate
January 6, 2026By
Zabrina Bawa Pulang Emas dan Perunggu di Batu Karate Challenge 2025, Buktikan Prestasi Tanpa Batas
January 5, 2026By
Naufal Rafi Putra Tembus Final Karate Challenge, Sabet Perak dan Masuk 10 Besar
January 3, 2026By
Tampil Percaya Diri di Ajang Provinsi, Mahasiswi Umsida Raih 2nd Runner Up Miss Jawa Timur 2025
January 2, 2026By
Adaptasi Aturan Baru Antar Windy Wulandari Raih Emas UPSCC III 2025
December 31, 2025By
Frans Mahasiswa Akuntansi Umsida Sabet Juara 2 Taekwondo KBPP Polri Jatim Cup 3
December 24, 2025By
Debut di Arena Taekwondo, Mahasiswi Semester 1 Umsida Ini Langsung Rebut Emas
December 23, 2025By