Fbhis.umsida.ac.id – Krisna Punjabi, mahasiswa baru Program Studi Hukum Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), sukses membuktikan bahwa prestasi tak mengenal batasan waktu. Meski baru semester pertama, ia telah meraih prestasi gemilang di turnamen nasional karate yang diselenggarakan di Kota Batu. Krisna membuktikan bahwa semangat untuk berprestasi bisa tumbuh sejak awal masa perkuliahan. Baca juga: Zabrina Bawa...Read More
Fbhis.umsida.ac.id – Mahasiswa Program Studi Manajemen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), Zabrina Muslimatul Aurellia, berhasil meraih dua medali sekaligus di ajang Batu Karate Challenge Open Tournament Series 2025 yang diselenggarakan di Batu pada 26-28 Desember 2025. Zabrina berhasil menyabet Medali Emas untuk kategori -61 Kg Kumite Senior Putri dan Medali Perunggu untuk kategori -61 Kg Kumite...Read More
Fbhis.umsida.ac.id – Tim dosen bersama mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat di Koperasi Dinar Amanta, Sabtu (3/1/2026). Program ini bertujuan meningkatkan kapasitas pengelolaan koperasi melalui digitalisasi layanan dan pengelolaan keuangan. Baca juga: Tampil Percaya Diri di Ajang Provinsi, Mahasiswi Umsida Raih 2nd Runner Up Miss Jawa Timur 2025 Tantangan Pembukuan Manual Masih...Read More
Fbhis.umsida.ac.id – Tekad, disiplin, dan semangat pantang menyerah menjadi gambaran sosok Naufal Rafi Putra Mulyana, mahasiswa Program Studi Administrasi Publik Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida). Dalam ajang Karate Challenge Open Tournament Series di Kota Batu, Jawa Timur, Naufal menorehkan prestasi ganda melalui dua kategori pertandingan yang ia ikuti. Di tengah kesibukannya sebagai pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa...Read More
Fbhis.umsida.ac.id – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida). Khurrotul Lutfiyah, mahasiswi Program Studi Bisnis Digital, sukses meraih gelar 2nd Runner Up Miss Jawa Timur 2025 dalam ajang pageant tingkat provinsi yang diikuti perwakilan terbaik dari berbagai daerah di Jawa Timur. Mahasiswi yang akrab disapa Ayya ini dikenal sebagai sosok aktif dan berprestasi,...Read More
Fbhis.umsida.ac.id – Bagi banyak mahasiswa, rutinitas kuliah, tugas, hingga tekanan hidup sering kali memicu overthinking. Ditengah kesibukan itu, film kerap dijadikan pelarian yang dianggap sekadar hiburan. Namun sebenarnya, film terutama yang bersifat inspiratif memiliki kekuatan untuk membangkitkan motivasi, mendorong refleksi diri, serta membuka sudut pandang baru tentang hidup. Menonton film seperti ini dapat menjadi sarana...Read More
Fbhis.umsida.ac.id – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida). Windy Wulandari, mahasiswa Program Studi Akuntansi semester 3, berhasil meraih juara 1 dan membawa pulang medali emas dalam UPSCC (UNESA Pencak Silat Challenge Competition III) 2025. Windy turun di nomor tanding Dewasa Putri Kelas Under A pada ajang yang berlangsung pada 18–21 Desember 2025...Read More
Fbhis.umsida.ac.id – Perkembangan media sosial telah mengubah cara manusia berkomunikasi, menyampaikan pendapat, dan membentuk opini publik. Di kalangan mahasiswa, ruang digital tidak hanya menjadi sarana hiburan, tetapi juga medium diskusi, ekspresi diri, dan advokasi sosial. Namun, seiring dengan meningkatnya partisipasi digital, muncul fenomena yang semakin sering terjadi dan menimbulkan perdebatan, yakni budaya cancel culture. Fenomena...Read More
Fbhis.umsida.ac.id – Perkembangan kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) menandai fase penting dalam transformasi digital global. Teknologi ini tidak lagi hadir sebagai wacana futuristik, melainkan telah terintegrasi dalam berbagai aktivitas manusia, mulai dari pendidikan, dunia usaha, hingga layanan publik. AI digunakan untuk mengolah data dalam skala besar, membantu pengambilan keputusan, serta meningkatkan efisiensi kerja. Namun, di balik...Read More
Fbhis.umsida.ac.id — Tahun 2025 terasa sebagai masa ketika kripto berhenti “minta dipercaya” dan mulai dipaksa membuktikan diri. Ukurannya sudah terlalu besar untuk dianggap sekadar tren Reuters mencatat nilai pasar kripto global sekitar US$3,1 triliun, dengan Bitcoin sekitar US$1,8 triliun. Di saat yang sama, pintu institusi yang dulu ragu karena volatilitas dan risiko kepatuhan perlahan terbuka....Read More
Recent Comments