September 22, 2025

Day

Mahasiswa magang menjelajah media sosial Instagram
Fbhis.umsida.ac.id – Dunia media saat ini tidak bisa dilepaskan dari peran media sosial. Hampir setiap lembaga penyiaran, portal berita, hingga perusahaan memanfaatkan platform digital untuk memperluas jangkauan audiens. Hal serupa juga dirasakan mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Ikom Umsida) yang tengah melaksanakan program magang di Metro Today. Media Sosial Jadi Wajah Baru...
Read More

Recent Comments