Mahasiswa Prodi Administrasi Publik Meraih Medali Perak

fbhis.umsida.ac.id – Kabar gembira datang bagi keluarga besar Umsida atas pegumuman pemenag OSM (Olimpiade Sains Mahasiswa) 2020, senin (21/12/20) pasalnya Umsida meraih 28 medali, diantaranya 4 medali emas, 7 medali Perak, dan 17 medali perunggu.

OSM yang digelar secara online pada Ahad (20/12/20) dengan aplikasi CBT ini diikuti puluhan ribu mahasiswa Se-Indonesia, baik Perguruan Tinggi Negeri dan juga Perguruan Tinggi Swasta.

Ada yang menarik dari salah satu pemenang olimpiade tersebut, yaitu mahasiswa semester 1 atas nama Julian Cristina Putri dari Program Studi Administrasi Publik FBHIS Umsida mendapat medali Perak dalam bidang Biologi.

Dihubungi fbhis.umsida.ac.id via WhatsApp Julia mengatakan, sangat bersyukur ke pada allah SWT, saya percaya selagi ada usaha dan do’a hasil tidak akan menghianati. Gunakan kesempatan sebaik mungkin , tetap semangat , terus berusaha dan berdo’a untuk hasil semua kita pasrah kan kepada allah SWT.

Sebelum mengerjakan soal – soal tentu harus memahami aturan main dalam olimpiade khususnya dalam sistem penilaian. “Sebelum mengerjakan soal – soal kita perlu tau, sistem penilaian, misalnya salah -1 maka soal yang ragu ragu sebaiknya tidak dijawab”, penerima beasiswa KIP Kuliah ini menambahkan.

Pencapaian medali oleh Julia dan 27 mahasiswa Umsida yang lain menambah pundi – pundi prestasi Akademik dan non Akademik di tahun 2020, semoga di tahun 2021 prestasi mahasiswa Umsida semakin banyak daripada tahun sebelumnya. Semangat terus mahasiswa Umsida untuk berkompertisi bank tingkat International, Nasional maupun Regional. (Yan).


Berita Terkini

Pendampingan Mompreneur Rusunawa Pucang Dorong UMKM Naik Kelas
January 28, 2026By
HIMMAPIK Umsida Dorong Kreativitas Visual Mahasiswa Lewat Workshop Desain Grafis Canva
January 26, 2026By
Child Grooming: Kejahatan Tersembunyi yang Masih Minim Payung Hukum
January 17, 2026By
Mens Rea: Stand Up Comedy yang Menjadi Bisnis dan Pengatur Opini Publik
January 15, 2026By
The Dialectica 2026 Latih Debater Kritis Lewat Proyek Mahasiswa Ikom Umsida
January 12, 2026By
Menanam, Mendesain, Melukis, Gemastif Vol 1 Satukan Kampus dan Desa
January 11, 2026By
Cineverse Comfis 9 Hadirkan Semesta Film Mahasiswa Ikom Umsida
January 9, 2026By
Tak Sekadar Viral, Ikom Umsida Dorong Generasi Muda Hadirkan Konten Digital Bernilai
January 8, 2026By

Prestasi

Langkah Pertama Yayan di Ju Jitsu Open Mojokerto Berbuah Pengalaman Berharga
January 24, 2026By
Debut Manis Atlet Muda Umsida di Kejuaraan Ju-Jitsu Open Piala KONI Mojokerto 2026
January 23, 2026By
Krisna Punjabi: Pesona ke Arena Nasional, Buktikan Prestasi Melalui Karate
January 7, 2026By
Bangkit dari Kekosongan, Dwi Langen Widi Cahyono Menorehkan Prestasi di Arena Karate
January 6, 2026By
Zabrina Bawa Pulang Emas dan Perunggu di Batu Karate Challenge 2025, Buktikan Prestasi Tanpa Batas
January 5, 2026By
Naufal Rafi Putra Tembus Final Karate Challenge, Sabet Perak dan Masuk 10 Besar
January 3, 2026By
Tampil Percaya Diri di Ajang Provinsi, Mahasiswi Umsida Raih 2nd Runner Up Miss Jawa Timur 2025
January 2, 2026By
Adaptasi Aturan Baru Antar Windy Wulandari Raih Emas UPSCC III 2025
December 31, 2025By