Fbhis.umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menjalin kerjasama dengan Pengadilan Agama Sidoarjo melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) yang diadakan di Aula KH Mas Mansyur pada Kamis, (26/06/2025). Penandatanganan MOU ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara kedua instansi dan mengembangkan kolaborasi dalam dunia pendidikan, khususnya dalam program studi hukum. Turut hadir rektor Umsida, Dr Hidayatullah...Read More
Recent Comments